Instalasi Imapsync Di Ubuntu 16.04

Instalasi Imapsync di ubuntu 16.04

Instalasi Imapsync di ubuntu 16.04Instalasi Imapsync di ubuntu 16.04, Pada tulisan kali ini saya akan memberikan langkah-langkah instalasinya, kalo ada yang belum tahu apa itu imapsync lebih jelas bisa cari artikel di google. Penjelasan singkatnya, imapsync berfungsi memindahkn seluru isi email dalam satu akun dari server yang satu ke server yang lain dengan menggunakan protokol IMAP. Cara ini pernah saya lakukan pada salah satu client untuk memindahkan email server yang berada di zoho mail ke Mail Server zimbra 8.7.10. Berikut langkah-langkahya.

Instalasi dependencies

sudo apt-get install makepasswd rcs perl-doc libio-tee-perl git libmail-imapclient-perl libdigest-md5-file-perl libterm-readkey-perl libfile-copy-recursive-perl build-essential make automake libunicode-string-perl libauthen-ntlm-perl libcrypt-ssleay-perl libdigest-hmac-perl libfile-copy-recursive-perl libio-compress-perl libio-socket-inet6-perl libio-socket-ssl-perl libio-tee-perl libmodule-scandeps-perl libnet-ssleay-perl libpar-packer-perl libreadonly-perl libterm-readkey-perl libtest-pod-perl libtest-simple-perl libunicode-string-perl liburi-perl cpanminus

Instalasi modules dari CPAN

sudo cpanm JSON::WebToken Test::MockObject Unicode::String Data::Uniqid

Clone git repository

git clone git://github.com/imapsync/imapsync.git

Build and install

cd imapsync
mkdir dist
sudo make install

Cek Versi ImapSync

imapsync -v
1.727

Selamat Mencoba !!!

×

Hello!

Klik salah satu dibawah untuk chat WhatsApp atau kirim email kepada kami ke info@saad.web.id

× WhatsApp Kami